Berapa gaji kerja di Deloitte?
Kisaran gaji karyawan Deloitte Indonesia berkisar di angka 8,2 juta – 49,1 juta per bulan untuk bidang manajemen, dan 24 juta – 41,9 juta untuk bidang pelayanan. Perusahaan Deloitte itu apa? Deloitte merupakan salah satu dari empat organisasi akuntansi terbesar di dunia dan merupakan jaringan jasa profesional dengan pendapatan dan jumlah pegawai terbesar di dunia.
Read More