Untuk tahun akademik 2022/2023, pihak Pondok Pesantren Lirboyo membuka pendaftaran santri baru mulai tanggal Juni 2022 dan ditutup pada tanggal Juni 2022.
Daftar Isi
Berikut estimasi biaya masuk pesantren tradisional: Biaya uang pangkal atau biaya masuk : Rp2.000.000 – Rp9.000.000. Biaya SPP per bulan : Gratis – Rp2.000.000. Biaya organisasi / ekstrakurikuler : Rp50.000 – Rp300.000.
Beberapa pondok pesantren menyajikan pendidikan selama 6 tahun atau 3 tahun untuk SMP dan 3 tahun untuk SMA. Ya betul, beberapa pondok pesantren memiliki sistem yang memang ketika siswa lulus dari pondok pesantren tingkat Madrasah Tsanawiyah (MTs) atau setingkat SMP santri wajib melanjutkan ke tingkat Madrasah Aliyah ( …
Ning Imaz merupakan putri dari pasangan KH Abdul Khaliq Ridwan dan Nyai Hj Eeng Sukaenah. Keduanya merupakan Pengasuh Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri, Jawa Timur.
Ma’had Al-Zaytun merupakan sebuah Pondok pesantren yang berada di desa Mekar Jaya, kecamatan Gantar, kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Pesantren yang didirikan pada 13 Agustus 1996 ini menjadi pesantren terbesar di Indonesia, bahkan diketahui terbesar se-Asia Tenggara menurut Washington Times.
Pesantren untuk Santri Dewasa adalah program khusus untuk calon santri usia 18 tahun ke atas. Baik yang sudah lulus pendidikan formal SLTA atau yang tidak sekolah. Mengikuti madrasah diniyah. Mengikuti pengajian Tafsir, Hadits, Fiqih oleh Pengasuh.
Pengasuh Pondok Pesantren Al-Bahjah Cirebon, Buya Yahya menjelaskan, usia ideal seorang anak boleh dimasukkan ke Pondok Pesantren saat menginjak usia 12 tahun. Menurut Buya Yahya, pada usia 12 tahun seorang anak dianggap bisa hidup secara mandiri.
Surat keterangan mempunyai NISN dari sekolah asal. Fotocopy Kartu Sosial (PKH, KIS, KIP, Jamkesmas, dll) 3 lembar (Jika ada/punya) Surat Pernyataan Wali santri (Di Download) Surat permohonan menjadi santri (Di Download)
Namun, di dalam pondok pesantren, santriwan dan santriwati mayoritas diwajibkan untuk tidur pukul 22.00 dan bangun pukul 04.00 pagi untuk segera melakukan aktivitas rutin dimulai dari sholat subuh berjamaah dan dilanjutkan dengan aktivitas lainnya.